Kurang Kendali, Mobil di Sampang Hantam Pemotor

Petugas dari Satlantas Polres Sampang saat evakuasi di TKP
1566
ad

MEMOonline.co.id. Sampang - Kecelakaan lalu Lintas yang terjadi di jalan raya Camplong, Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur makan korban.

Kecelakaan lalu lintas yang melibatkan antara mobil pick up dan sepeda tersebut terjadi pada (26/1/2023), sekitar pukul 15.30 wib.

Kasat Lantas Polres Sampang AKP Tutud Yudo melalui Kanit Laka Lantas Polres Sampang, Iptu Dody mengatakan, laka Lantas yang melibatkan sepeda motor Vario No. Reg : M 2955 CR dikendarai Muhlis Adi Putra, asal Blumbungan Kabupaten Pamekasan.

Sedangkan pengemudi Pick Up putih No. Reg : M 8905 NB atas nama Imam Fawaid asal kecamatan Camplong Sampang.

"Insiden tersebut mengakibatkan pengendara sepeda motor meninggal dunia, sedangkan pengemudi pick up sehat wal Afiat," kata Iptu Dody, Jumat, (27/1/2023).

Kata Dody, bermula kendaraan Pick Up melaju dari barat ke timur, sampai di Tempat Kejadian Perkara (TKP), mobil pick up ini mendahului mobil Avanza.

Kemudian mobil pick up ini mengalami oleng, sedangkan di depannya melaju sepeda motor.

"Karena jarak yang sangatt dekat, maka terjadilah kecelakaan tersebut," kata Dody.

"Kerugian material ditaksir mencapai Rp 15 juta," pungkas Dody.

Penulis      :    Fathur

Editor        :   Udiens

Publisher  :  Syafika Auliyak

ad
THIS IS AN OPTIONAL

Technology

MEMOonline.co.id, Bangkalan- Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK) Migas dan PT Pertamina Hulu Energi West...

MEMOonline.co.id, Jember- Keluarga besar Polres Jember, Jawa Timur, menggelar sholat gaib dan doa bersama untuk tiga anggota Polri yang gugur saat...

MEMOonline.co.id, Sumenep- DPRD Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, menggelar rapat paripurna membahas dua Rancangan Peraturan Daerah (Raperda)...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Pemerintah Kabupaten Sumenep, melalui Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman, dan Perhubungan (DPRKPP), resmi merilis...

MEMOonline.co.id, Lumajang- Korban pemerkosaan asal Kecamatan Kunir Kabupaten Lumajang, siang tadi datang ke Mapolres Lumajang didampingi ibu...

Komentar