Setia Tak Dihargai, Sopir di Jember Dikhianati Istri yang Terbuai Rayuan Saudagar Kaya

Foto: DT saat bersama MKT makan disebuah lesehan di Jember.
1215
ad

MEMOonline.co.id, Jember- Kesetiaan Imam Kurtubi kepada istrinya, DT, ternyata tak berarti apa-apa.

Saat ia bekerja keras sebagai sopir dan kerap mengirim barang ke luar kota demi keluarga, istrinya justru berselingkuh dengan seorang saudagar kaya berusia 53 tahun.

"Saya sudah menjaga diri dan tetap setia, tapi dia malah mengkhianati," ungkap Imam, pilu.

Perselingkuhan ini sudah berlangsung dua bulan. Imam baru mengetahuinya setelah istrinya mengaku saat diperiksa di Polsek.

Berharap bisa menyelamatkan rumah tangga, Imam mencoba bertahan.

Namun, kepercayaan yang telah runtuh membuatnya sadar bahwa kesetiaannya hanya menjadi permainan dalam "cinta segitiga."

Kesedihan Imam makin mendalam ketika ibunya mengetahui kenyataan pahit ini.

“Awalnya saya tutupi dari keluarga, tapi akhirnya mereka tahu juga,” pungkasnya.

Penulis     :    Zainullah

Editor        :   Udiens

Publisher  :  Syafika Auliyak

ad
THIS IS AN OPTIONAL

Technology

MEMOonline.co.id, Sampang- Masa kepengurusan Persatuan Wartawan Sampang (PWS) periode 2023–2025 akan segera...

OPINI- Di balik gemerlap industri rokok di Kabupaten Sumenep, terdapat realitas kelam yang tak lagi bisa disangkal. Bisnis yang tampak makmur ini...

MEMOonline.co.id, Jember- Satuan Reserse Narkoba Polres Jember menangkap dua puluh tujuh pelaku yang terlibat dalam jaringan peredaran narkotika...

MEMOonline.co.id, Lumajang- Pria Inisial 'B' oknum perangkat desa di Kecamatan Klakah, terduga maling sapi ditembak polisi. Ia digelandang...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Tidak main-main, Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kabupaten Sumenep, siap mengajak Bea Cukai Madura melakukan...

Komentar