Masyarakat Gunung Malang, Mulai Gemar Berolahraga

foto masyarakat yang berolahraga
808
ad

MEMOonline.co.id, Jember,- Ternyata pembangunan yang digarap oleh Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) menuai hasil. Pasalnya masyarajat Desa Gunungmalang mulai menggemari berolahraga di Jogging Track di Dusun Gayasan, Desa Gunungmalang, Kecamatan Sumberjambe Jember.

Nita Sunarti (31) Warga Desa Gunungmalang mengatakan bahwa, adanya tempat olah raga Jogging Track ini membuat nyaman masyarajat melakukan jogging, sebab jalannaya di Paving.

"Lapangan ini sudah nyaman dibuat olahraga setekah di bangun oleh TNI, tidak seperti sebelumnya yang penug jurang-jurang kecil," ungkapnya, Kamis (28/3/2019).

Ia menuturkan, kami sangat berterimakasi masyarakat sudah dibangunkan temoat olahraga ini oleh TNI melalui program TMMD.

"Semoga dengan adanya Jogging Track kedepan semakin bermanfaat,"pungkasnya.

Sekedar diketahui bahwa, Jogging Track merupan sarana olahraga di Dusun Gayasan, Desa Gunungmalang, Kecamatan Sumberjambe, Jember yang dibangun oleh TNI melalui program TMMD yang ke 104.(Pendam/Brawijaya)

ad
THIS IS AN OPTIONAL

Technology

Bersama ini saya ijin menyampaikan keluhan masyarakat sekitar pasar induk Cibitung Kabupaten Bekasi, bahwa sudah lebih dari 3 bulan sampah di...

MEMOonline.co.id, Kota Bekasi- Silaturahmi Pemerintah Kota Bekasi bersama para insan pers di Pendopo Walikota Bekasi diawali dengan acara buka puasa...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Potret kurang matangnya tata kelola kesenian di Kabupaten Sumenep, Madura Jawa Timur menjadi pengantar diskusi hangat...

MEMOonline.co.id, Sampang- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sampang menggelar rapat paripurna dengan acara nota penjelasan bupati...

MEMOonline.co.id, Sumenep- Bulan Suci Ramadhan 1445 Hijriyah dijadikan momentum untuk berbagi rasa oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten...

Komentar